Minggu, 30 Agustus 2015

Cara Mengatasi "Disk Write Protected" Saat mencolokkan Memory ke Laptop

Cara Mengatasi "Disk Write Protected" Saat mencolokkan Memory ke Laptop
     Pasti ada yang pernah mengalami pas mw colok Memory Card kita ke laptop dan pas mw copy data di dalam muncul notif "The disk is Write Protected" itu berarti perangkat penyimpanan removable dalam mode perlindungan aktif dengan kata lain memory kita sedang di lindungi untuk mencegah pengguna lain dalam menyalin/copy data dan cara mengatasinya menggunakan registry editor adalah :

Klik Start >Run>Pada text box ketikkan regedit lalu klik Ok atau tekan Enter. Maka akan terbuka jendela registry editor.
Arahkan ke path berikut ini: HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\CurrentControlSet\Control\StorageDevicePolicies
Jika key StorageDevicePolicies tidak ada , kita tambahkan secara manual.
Arahkan ke path berikut: HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\CurrentControlSet\Control
Klik kanan Control>> Pilih New > >Key> >ketikkan ( ataupun rename)> >StorageDevicePolicies. Klik StorageDevicePolicies tadi,
Di area kosong sebelah kanan: Klik kanan>>New>>DWORD value>>beri nama WriteProtect>> klik kanan WriteProtect>>Modify>>DWORD value 0.
Tutup jendela registry editor, dan restart PC anda

Oke, sekianlah tentang Mengatasi "Disk Write Protected" Saat mencolokkan Memory ke Laptop. Trims....

Follow this blog : Silver Konten 
Take A Look At Here : Cekidot
Mohon juga kasih komentar dan sarannya dibawah.

Silver Konten
Show Comments: OR

0 komentar:

Posting Komentar